POST TERBARU

107 Kata Berakhiran ra untuk karya sastra

Image
  contoh kata berakhiran ra 107 kata berakhiran ra berikut ini kami sajikan dengan telah dipilah berdasarkan bentuk kata kerja, kata benda maupun kata keterangan yang diantaranya bisa digunakan untuk menyusun sastra pantun atau puisi.   Kamu juga dapat belajar bagaimana contoh penggunaan kata berakhiran ra rima a untuk membuat pantun seperti ini Buat apa membuat gapura Bila ada di hutan belantara Buat apa bermain sandiwara Bila menimbulkan duka lara   Selain itu, referensi daftar kata berakhiran ra     juga dapat dimanfaatkan   mengajar anak didik di usia PAUD / TK belajar mengeja kata. Perlu diperhatikan juga ya, bila pengguraan kata yang memiliki akhiran kata tersebut perlu disesuaikan dengan tema bila ingin digunakan untuk karya sastra. Untuk lebih memahami pengguraan rima kata dalam membuat pantun, kamu dapat melihat referensi merarik di artikel pantun akhiran ra ri ru   Daftar Kata Kerja Berakhiran ra Berikut adalah daftar kata   kerja    pilihan yang be

Translate

bagikan artikel

PESAN DALAM GAMBAR

Dalam era teknologi pesan tak hanya dapat disampaikan secara lisan maupun tulisan. Tetapi dapat juga disampikan dalam bentuk lebih menarik dengan gambar yang berpadu dengan tulisan.

Al Qur'an adalah kitab suci yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW untuk menjadi pegangan bagi manusia yang ingin mencapai kebahagiaan dunia dan akhirat. Petunjuk dari Allah SWT yang senantiasa terjaga keasliannya hingga akhir zaman.

Al Qur'an adalah sebaik-baik bacaan bagi setiap muslim. Membaca Al Qur'an bisa menjadi amal dan ibadah sekaligus bisa menjadi penawar bagi orang yang gelisah jiwanya. Bagi orang yang beriman Al Qur'an adalah petunjuk untuk mencapai derajat taqwa. Maka setiap mukmin akan bertambah cintanya kepada Islam dengan membaca, mempelajari dan memahaminya. Kemudian mengamalkan dan mengajarkannya sehingga bisa menjadi rahmat bagi semesta alam.

 Berikut ini redaksi LSBO Muhammadiyah Kota Blitar menyajikan sebuah gambar dengan pesan singkat yang indah bersumber dari Al Qur'an. Agar pembaca juga mengetahui sumber dan isi lengkap dalam ayat, maka dibawah gambar kami cantumkan kutipan ayat yang diambil dalam pesan gambar. Semoga semakin menggairahkan pembaca untuk lebih memahami isi Al Qur'an.

pesan dalam gambar

"Maka ingatlah kamu kepada-Ku niscaya Aku ingat kepadamu, dan bersyukurlah kepada-Ku dan janganlah kamu mengingkari (nikmat)-Ku". (QS. AL BAQARAH : 152)


Hai orang-orang yang beriman hendaklah kamu jadi orang-orang yang selalu menegakkan (kebenaran) karena Alloh, menjadi saksi dengan adil. Dan janganlah sekali-kali kebencianmu terhadap suatu kaum, mendorong kamu untuk berlaku tidak adil. Berlaku adillah, karena adil itu lebih dekat kepada takwa. Dan bertakwalah kepada Alloh, sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan. (QS. AL MAIDAH : 8)


(Musim) haji adalah beberapa bulan yang dimaklumi, barangsiapa yang menetapkan niatnya dalam bulan itu akan mengerjakan haji, maka tidak boleh rafats, berbuat fasiq dan berbantah-bantahan di dalam masa mengerjakan haji. Dan apa yang kamu kerjakan berupa kebaikan niscaya Allah Mengetahui. Berbekallah, dan sesungguhnya sebaik-baik bekal adalah takwa, dan bertakwalah kepada-Ku hai orang-orang yang berakal". (QS. AL BAQARAH : 197)


Kebenaran itu adalah dari Tuhanmu, sebab itu jangan sekali-kali kamu termasuk orang yang ragu-ragu". (QS. AL BAQARAH : 147) 

  Apakah anda punya punya niat atau rencana membangun usaha  budidaya ikan lele? ada baiknya baca dulu artikel : Peluang dan Resiko Budidaya Lele Pembesaran beserta Analisa Usahanya

Comments

POSTINGAN POPULER

Daftar Kata Berakhiran at it ut dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran an in un Untuk Pantun dan Puisi

Daftar Kata Berakhiran ra ri ru dan Contoh Pantun

Kumpulan Kata Berakhiran Huruf a

Daftar Kata Berakhiran ang ing ung untuk Pantun beserta Contohnya

Daftar Kata Berakhiran ta ti tu dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran ar ir ur untuk Pantun dan Puisi

Daftar Kata Berakhiran ak ik uk k dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran ma mi mu dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran na ni nu dan Contoh Pantun