POST TERBARU

107 Kata Berakhiran ra untuk karya sastra

Image
  contoh kata berakhiran ra 107 kata berakhiran ra berikut ini kami sajikan dengan telah dipilah berdasarkan bentuk kata kerja, kata benda maupun kata keterangan yang diantaranya bisa digunakan untuk menyusun sastra pantun atau puisi.   Kamu juga dapat belajar bagaimana contoh penggunaan kata berakhiran ra rima a untuk membuat pantun seperti ini Buat apa membuat gapura Bila ada di hutan belantara Buat apa bermain sandiwara Bila menimbulkan duka lara   Selain itu, referensi daftar kata berakhiran ra     juga dapat dimanfaatkan   mengajar anak didik di usia PAUD / TK belajar mengeja kata. Perlu diperhatikan juga ya, bila pengguraan kata yang memiliki akhiran kata tersebut perlu disesuaikan dengan tema bila ingin digunakan untuk karya sastra. Untuk lebih memahami pengguraan rima kata dalam membuat pantun, kamu dapat melihat referensi merarik di artikel pantun akhiran ra ri ru   Daftar Kata Kerja Berakhiran ra Berikut adalah daftar kata   kerja    pilihan yang be

Translate

bagikan artikel

Daftar Kata Berakhiran ma mi mu dan Contoh Pantun

 Daftar kata yang berakhiran ma mi mu atau rima sajak a i u berikut ini akan bermanfaat untuk memudahkan membuat pantun dan puisi. Selain itu juga bisa digunakan untuk mengajar anak PAUD / TK belajar mengeja kata.

 

daftar kata yang berakhiran ma mi mu dan contoh pantun

Kumpulan kata dengan akhiran  ma mi mu atau rima sajak a i u oleh Jejak Mustakim telah dipilah berdasarkan bentuk kata kerja, kata benda maupun kata keterangan.

Kamu bisa mengetahui bagaimana contoh pantun yang menggunakan kata berakhiran ma mi mu atau rima sajak a i u pada akhir tulisan ini. Perlu diperhatikan, penggunaan kata yang memiliki akhiran kata tersebut perlu disesuaikan dengan tema sastra yang akan dibuat.

Kata Berakhiran ma atau rima sajak a untuk  Pantun dan Puisi

Apa saja kata berakhiran ma atau rima a yang bisa digunakan? Berikut adalah daftar kata kerja, kata benda dan kata keterangan pilihan yang berakhiran ma atau rima sajak a untuk mempermudah menyusun kalimat pantun dan puisi.

Kata Kerja  berakhiran ma

Kata benda  berakhiran ma

Kata keterangan berakhiran ma

Agama-beragama

asrama

Aksioma

Aroma-beraroma

Bima

Alabama

Cengkerama-bercengkaram

Bisma

arema

Cuma-percuma

delima

Bahama

Darma-berdarma

gulma

Burma

Derma-berderma

hama

birama

dilema

Kharisma

diploma

diafragma

Kusuma

drama

dogma

kurma

gama

galatama

Mahatma

glukoma

Irama-berirama

Magma

gunadharma

Jelma-menjelma

panglima

Hiroshima

Kesima-terkesima

penerima

Lima-kelima

koma

Plasma-protoplasma

lama

Gema-menggema

Pramuwisma

leukimia

Nama-bernama

Prima

Oklahoma

norma

Rama

Panama

panorama

Rhoma Irama

panorama

performa

Risma

Parma

senggama

salma

pertama

Skema

Sperma

saptadharma

seksama

sukma

sutasoma

sinema

ulama

tamtama

simalakama

tunawisma

pratama

Terima-menerima

Wijayakusuma

Yokohama

Tema-bertema

Penjelma

rima

Karma-tata krama

penderma

primagama

 

Kata Berakhiran mi atau rima sajak i untuk  Pantun dan Puisi

Apa saja kata berakhiran mi atau rima i yang bisa digunakan? Berikut ini adalah daftar kata kerja, kata benda dan kata keterangan pilihan yang mempunyai akhiran mi atau rima sajak i untuk mempermudah menyusun kalimat pantun dan puisi.

Kata Kerja  berakhiran mi

Kata benda  berakhiran mi

Kata keterangan berakhiran mi

alami

bumi

akademi

Basmi-membasmi

cumi

astronomi

dikotomi

gurami

demi

Gempa bumi

jerami

ekonomi

kopromi

mami

epidemi

Memahami

Mangkubumi

islami

memaklumi

pribumi

Miami

Membasmi

pembasmi

Sukabumi

menanami

suami

sarimi

Mendalami

Umi

poligami

mengagumi

Umami

tubektomi

Premi

Naomi

Ulul azmi

resmi

Utami

Vasektomi

silaturahmi

Laksmi

tsunami

 

Dapatkan referensi rima kata lainnya di artikel Daftar Kata Berakhiran da di du dan Contoh Pantun

Kata Berakhiran mu atau rima sajak u untuk Pantun dan Puisi

Apa saja kata berakhiran mu atau rima u yang bisa digunakan? Berikut ini adalah daftar kata kerja, kata benda dan kata keterangan pilihan yang mempunyai akhiran mu atau rima sajak u untuk mempermudah menyusun kalimat pantun dan puisi.

Kata Kerja  berakhiran mu

Kata benda  berakhiran mu

Kata keterangan berakhiran mu

menjamu

jamu

Kamu

bertamu

tamu

Kualanamu

Temu-bertemu

Penemu

semu

Ilmu-berilmu

penjamu

bersamamu

jemu

peramu

denganmu

Ramu-meramu

Ummu

cintamu

 

Contoh Pantun Nasehat yang menggunakan kata berakhiran ma mi mu atau rima sajak a i u

Nah, sekarang mari kita buat contoh pantun nasehat dari daftar kata  pilihan diatas untuk membuat kalimat dengan rima sajak a i u atau bunyi akhir kata berakhiran ma mi mu.

Contoh Pantun Nasehat yang menggunakan kata berakhiran ma dan kata akhiran mi atau rima sajak a i

Bila berwisata ke Oklahoma

Jangan lupa singgah ke Sukabumi

Bila engkau cinta ulama

Maka akan semakin islami

Contoh Pantun Nasehat yang menggunakan kata berakhiran mi dan kata akhiran mu atau rima sajak i u

Jalan jalan ke sukabumi

Jangan lupa traveling ke Kualanamu

Bagi orang yang hidup islami

Selalu berbuat baik kepada tamu

Contoh Pantun Nasehat yang menggunakan kata berakhiran mi dan akhiran ma atau rima sajak i a

Bila berlibur ke Sukabumi

Jangan lupa membawa kurma

Bila ingin mapan ekonomi

Belajar dan Bekerjalah dengan seksama

Semoga referensi kata dengan akhiran bunyi ma mi mu atau rima sajak a i u beserta contoh penggunaaanya untuk membuat pantun nasehat di atas bermanfaat.

Untuk lebih memahami penggunaan rima kata dalam membuat pantun, kamu dapat melihat referensi menarik di artikel  Pantun Nasehat Wisata Jawa timur.

Comments

  1. Terimakasih Pak Mustakim. Sudah membantu untuk latihan menulis. Barakallah.Aamiin

    ReplyDelete

Post a Comment

POSTINGAN POPULER

Daftar Kata Berakhiran at it ut dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran an in un Untuk Pantun dan Puisi

Daftar Kata Berakhiran ra ri ru dan Contoh Pantun

Kumpulan Kata Berakhiran Huruf a

Daftar Kata Berakhiran ang ing ung untuk Pantun beserta Contohnya

Daftar Kata Berakhiran ta ti tu dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran ar ir ur untuk Pantun dan Puisi

Daftar Kata Berakhiran ak ik uk k dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran na ni nu dan Contoh Pantun