POST TERBARU

107 Kata Berakhiran ra untuk karya sastra

Image
  contoh kata berakhiran ra 107 kata berakhiran ra berikut ini kami sajikan dengan telah dipilah berdasarkan bentuk kata kerja, kata benda maupun kata keterangan yang diantaranya bisa digunakan untuk menyusun sastra pantun atau puisi.   Kamu juga dapat belajar bagaimana contoh penggunaan kata berakhiran ra rima a untuk membuat pantun seperti ini Buat apa membuat gapura Bila ada di hutan belantara Buat apa bermain sandiwara Bila menimbulkan duka lara   Selain itu, referensi daftar kata berakhiran ra     juga dapat dimanfaatkan   mengajar anak didik di usia PAUD / TK belajar mengeja kata. Perlu diperhatikan juga ya, bila pengguraan kata yang memiliki akhiran kata tersebut perlu disesuaikan dengan tema bila ingin digunakan untuk karya sastra. Untuk lebih memahami pengguraan rima kata dalam membuat pantun, kamu dapat melihat referensi merarik di artikel pantun akhiran ra ri ru   Daftar Kata Kerja Berakhiran ra Berikut adalah daftar kata   kerja    pilihan yang be

Translate

bagikan artikel

Daftar Kata Berakhiran u dan Pantun Cinta

 Contoh pantun cinta dan daftar kata berakhiran huruf u berikut ini mungkin yang sedang kamu cari. Jadi bacalah sampai selesai atau ditemukan kata yang sesuai kebutuhan. 

Daftar kata yang berakhiran u disajikan Jejak Mustakim secara sistematis berdasarkan huruf konsonan yang mengawalinya. Sehingga kamu bisa menemukan kata berakhiran huruf -u yang telah dikelompokkan dalam bentuk akhiran -bu -cu –du –gu -hu -ku -lu -mu -nu -pu -ru -su -tu dan -ngu. 

Kata Berakhiran u akhiran -bu

Temukan kata berakhiran u yang mempunyai akhiran –bu dari daftar tabel :

abu

 menggebu

kalbu

bambu

kelabu

Malibu

debu

kubu

merbabu

bumbu

rambu

ribu

Ibu

 menyerbu

sabu

jambu

tabu

prabu

lembu

terumbu

cilembu

sumbu

cumbu

seribu

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -cu

Berikut ini adalah daftar kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran -cu :

gincu

Khonghucu

Lucu

pemicu

mercu

 berpacu

pemacu

Cucu

 memicu

acu

icu - iccu

rancu

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -du

Temukan kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran –du dari daftar tabel :

Adu-mengadu

dadu

individu

Tandu

Empedu

kathmandu

 memandu

gardu

kedu

Rindu-merindu

kaldu

suramadu

sendu

serdadu

Candu

Padu-memadu

madu

hindu

 tersedu

randu

 sewindu

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -gu

Temukan kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran–gu dari daftar tabel :

dagu

membelenggu

lagu

tugu

 mengganggu

terganggu

penunggu

Tunggu - menunggu

lugu

regu

pagu

 seminggu

Ruang tunggu

ganggu  

Ragu

terigu

belenggu

Ragu-ragu

 

Kata Berakhiran u akhiran -hu

Berikut ini adalah daftar kata berakhiran u yang mempunyai akhiran -hu :

Bahu

beritahu

suhu

perahu

memberitahu

wudhu

anhu

radhiyallohu

wushu

 

Kata Berakhiran u akhiran -ku

Temukan kata berakhiran u yang mempunyai akhiran –ku dari daftar tabel :

Aku-daku

laku

Maluku

Bangku

 berliku

selaku

buku

Pangku

tungku

kuku

perilaku

Wuku

duku

mengaku

Suku

paku

teuku

kaku

pemangku

beku

 

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -lu

Berikut ini adalah daftar kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran -lu :

benalu

 terlalu

Dulu

bulu

malu

hulu

bolu

melulu

flu

Palu

Perlu

Honolulu

Penghulu

pemilu

Menlu-kemenlu

pemalu

pilu

Sulu

sembilu

selalu

Belu

Putri malu

terdahulu

Bawaslu

pendahulu

kelu

bengkulu

 

Kata Berakhiran u akhiran -mu

Temukan kata berakhiran u yang mempunyai akhiran –mu dari daftar tabel :

jamu

bertamu

semu

tamu

Temu-bertemu

bersamamu

Penemu

Ilmu

denganmu

penjamu

jemu

cintamu

peramu

Ramu-meramu

Kualanamu

Ummu

menjamu

kamu

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -nu

Berikut ini adalah daftar kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran -nu :

ibnu

ipnu - ippnu

menu

linu

panu

kontinu

wisnu

Pegel linu

sentanu

 

Kata Berakhiran u akhiran -ngu

Temukan kata berakhiran u yang mempunyai akhiran –ngu dari daftar tabel :

ungu

mangu

kaliwungu

Tawang mangu

sumberwungu

tuna rungu

Ultra ungu

dungu

termangu

 

Kata Berakhiran u akhiran -pu

Berikut ini adalah daftar kata berakhiran u yang mempunyai akhiran -pu :

empu

mampu

perpu

Kerapu

 bertumpu

Sempu

Kupu-kupu

Tipu-menipu

Opu

lampu

Sipu-tersipu

Sombaopu

sapu

menyapu

Cepu

sepupu

ampu

dompu

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -ru

Temukan kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran –ru dari daftar tabel :

Baru

Haru-terharu

juru

biru

justru

kangguru

cemburu

keliru

peluru

kotabaru

Deru-menderu

Paru paru

kalpataru

Seru

penyeru

pekanbaru

Seteru

pemburu

Peru

Tiru-meniru

waru

semeru

Haru

Guru

Selandia baru

berburu

gaharu

 

Kata Berakhiran u akhiran -su

Berikut ini adalah daftar kata berakhiran u yang mempunyai akhiran -su :

Bungsu

isu

Onsu

bisu

Nafsu

susu

daihatsu

lesu

syamsu

palsu

membisu

tisu

jujitsu

menyusu

Biksu

rsu

membisu

asu

 

Kata Berakhiran huruf u akhiran -tu

Temukan kata berakhiran huruf u yang mempunyai akhiran –tu dari daftar tabel :

batu

Gerutu-menggerutu

binatu

cerutu

jitu

buntu

penyatu

menyatu

briptu

kartu

Mutu-bermutu

itu

kutu

restu

iptu

menantu

Mati kutu

satu

pintu

berbatu

suatu

sepatu

mantu

Piatu

pembantu

menentu

Waktu

sekutu

membatu

yaitu

ratu

nawaitu

Begitu

Pangestu

membantu

hantu

 

Pantun Cinta Romantis berakhiran huruf u

Berikut ini adalah contoh pantun cinta romantis bucin lucu yang bikin baper berakhiran huruf u.

 

Sebelum menebang pohon  bambu

Jangan lupa memakai gincu

Kuingat selalu dalam kalbu

Adinda yang manis dan lucu

 

Seorang nenek menimang cucu

Digendong dekat jembatan suramadu

Melihat senyummu membuat terpacu

Jauh darimu mendatangkan rindu

 

Bila lebah menghasilkan madu

Maka music menghadirkan lagu

Jauh darimu mendatangkan rindu

Baru sehari rasanya seminggu

 

Bila ingin berlibur ke Maluku

Maka hilangkanlah rasa ragu

Bagaimana aku tidak terpaku

Bila senyummu terus mengganggu

 

Duduk santai diatas bangku

Lebih asik sambil makan bolu

Bukan maksud tidak mengaku

Ingin mengungkap rasa tapi malu

 

Bila hendak pergi ke Bengkulu

Singgah juga ke Kualanamu

Memang pedih terkena sembilu

Lebih pedih racun cintamu

 

Sebelum berlibur ke Sempu

Bermainlah dulu ke Pekanbaru

Bagaimana bisa aku mampu

Melihatmu dengannya pasti cemburu

 

Silahkan saja pergi ke Selandia Baru

Tapi jangan lupa membawa tisu

Silahkan saja punya pacar baru

Karena cintaku sesungguhnya palsu

 

Anak paling kecil disebut bungsu

Ditinggal ibu menjadi piatu

Bila engkau terus diam membisu

Maka aku menghisap cerutu

 

Semoga kumpulan kata berakhiran u dan contoh pantun cinta romantis bucin lucu yang bikin baper ini bermanfaat.

 

Comments

POSTINGAN POPULER

Daftar Kata Berakhiran an in un Untuk Pantun dan Puisi

Daftar Kata Berakhiran at it ut dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran ra ri ru dan Contoh Pantun

Kumpulan Kata Berakhiran Huruf a

Daftar Kata Berakhiran ang ing ung untuk Pantun beserta Contohnya

Daftar Kata Berakhiran ar ir ur untuk Pantun dan Puisi

Daftar Kata Berakhiran ak ik uk k dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran ta ti tu dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran ma mi mu dan Contoh Pantun

Daftar Kata Berakhiran na ni nu dan Contoh Pantun